Radiasi adalah hantaran kalor yang tidak memerlukan medium
perantara, seperti kalor dari matahari yang sampai ke bumi, kalor api unggun
yang sampai pada orang yang ada di sekitarnya, pendingin (pemanas) rumah,
pengeringan kopi, pembakaran dengan oven dan efek rumah kaca.
Energi kalor yang dipindahkan secara radiasi sebesar,
Laju aliran kalor tiap satuan waktu dalam radiasi dirumuskan :
H = laju aliran kalor tiap satuan waktu
(J/s atau watt)
R = intensitas radiasi ( W/m2)
Q = kalor yang dialirkan (J)
t = waktu (s)
A = luas (m2), luas permukaan lingkaran = 4.p.r2
T = suhu (K)
e = emisivitas benda (tanpa satuan)
(e bernilai 1 untuk benda
hitam sempurna, dan bernilai 0 untuk benda tidak hitam sama sekali. Pengertian
benda hitam sempurna disini adalah benda yang memiliki kemampuan menyerap semua
kalor yang tiba padanya, atau mampu
memancarkan seluruh energi yang
dimilikinya).
0 komentar:
Posting Komentar